Pilkada Pematang Siantar, IPK Bulat Mendukung dan Memilih Wesly Silalahi – Herlina

TEROPONG SUMUT

Rabu, 18 September 2024 - 08:17

50152 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematangsiantar | DPD IPK Provinsi Sumatera Utara, secara resmi menerbitkan Surat Dukungan kepada Pasangan Wesly Silalahi – Herlina pada Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Pematang Siantar.

Penyerahan Surat Dukungan dilaksanakan, Selasa (17 September 2024) di Gedung Putih, Jl. Sekip No. 36 Medan oleh Ketua DPD IPK Sumatera Utara, Bastian Panggabean, S.Si.Apt kepada Calon Walikota Pematang Siantar, Wesly Silalahi didampingi Ketua DPD IPK Kota Pematang Siantar, Roni Jou Raja Simbolon, SH dan Sekretaris, Augustinus Sitanggang, SE. MM serta unsur pengurus DPD IPK Kota Pematang Siantar lainnya.

Dalam pesannya, Ketua DPD IPK Sumut menyatakan bahwa ciri khas IPK, jika sudah mendukung calon kepala daerah secara resmi, akan menyertakan sanksi bagi kader dan anggotanya yang tidak memiliki komitmen dan loyalitas dalam memilih dan memenangkan calon kepala daerah yang di dukung.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Komitmen IPK adalah jika IPK mendukung calon kepala daerah maka akan diberlakukan syarat dan ketentuan sesuai aturan AD / ART IPK. IPK tak akan segan menjatuhkan sanksi pada kader atau anggota IPK yang tidak komite memenangkan calon yang di dukung,” demikian ditegaskan Bastian Panggabean.

Sementara itu, dihadapan Calon Walikota Pematang Siantar, Wesly Silalahi, Ketua DPD IPK Kota Pematang Siantar, Roni Jou Raja Simbolon dan Sekretaris Augustinus Sitanggang beserta pengurus menyatakan siap mengemban amanah dari DPD IPK Sumut untuk Memilih dan Memenangkan pasangan Wesly Silalahi – Herlina pada Pemilukada Kota Pematang Siantar Nopember mendatang.

“DPD IPK Kota Pematang Siantar beserta pengurus, Sayap Organisasi IPK Siantar, PAC IPK serta Ranting dan Ranting Khusus IPK Siantar, siap bekerja keras, berjuang memenangkan dan memilih pasangan Wesly Silalahi dan Herlina pada Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Siantar tahun 2024 Nopember mendatang,” tegas Roni Jou Raja.

(S.Hadi P./Jhontu.B.Tamba.)

Berita Terkait

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Klarifikasi Video di TikTok
Razia Mendadak Jam 21.15 Kalapas Kelas II A Pematang Siantar Robinson Peranginangin Pastikan Bersih Barang Terlarang
Langkah Berbenah, Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Melaksanakan Razia Insidentil Kamar Hunian
Polda Sumut Bongkar Jaringan Narkoba di Siantar: 515 Paket Sabu dan Ganja Yang Siap Edar Diamankan
Berantas Narkoba, Polres Siantar Bantu Back Up Polda Sumut Gerebek Kampung Bajigur
Kinerja PT PLN Diragukan, Pengawasan Dirjen Perlindungan Konsumen Dan Tertib Niaga Atas PLN Mobile Dipertanyakan Konsumen PLN
Guna Mencegah Gangguan Keamanan Dan Ketertiban, Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Melaksanakan Razia Insidentil
Cegah Gangguan Keamanan Dan Ketertiban, Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Melaksanakan Razia Insidentil

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 22:57

Polri Hadir untuk Masyarakat: Satlantas Polres Simalungun Sigap Bantu Bus Mogok dan Gelar Operasi Keselamatan Toba 2025

Minggu, 9 Februari 2025 - 23:16

Wujudkan Polri Peduli, Satlantas Polres Simalungun Gelar “Minggu Kasih” dengan Bagikan Makan Siang Gratis

Jumat, 31 Januari 2025 - 17:40

Polres Simalungun Gelar Pisah Sambut Jabatan, Sejumlah Perwira Berganti Posisi

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:31

Sat Reskrim Polres Simalungun Grebek Lokasi Tambang Pasir di Perdagangan Diduga Ilegal, Aktivitas Telah Dihentikan

Kamis, 16 Januari 2025 - 16:55

Sat Reskrim Polres Simalungun Selidiki Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan I

Rabu, 15 Januari 2025 - 13:51

Lapas Narkotika Pematang Siantar Gelar Razia Rutin untuk Tingkatkan Kamtib

Selasa, 31 Desember 2024 - 06:17

Satlantas Polres Simalungun: Arus Lalu Lintas Menjelang Tahun Baru 2025 Terpantau Lancar

Jumat, 27 Desember 2024 - 20:07

Kapolres Simalungun Dampingi Kapolda Sumut Tinjau Pos Pelayanan Operasi Lilin Toba 2024 di Parapat

Berita Terbaru