Anton – Benny Menangkan Pilkada Kabupaten Simalungun

TEROPONG SUMUT

Senin, 2 Desember 2024 - 05:11

507 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIMALUNGUN – Pesta demokrasi telah usai, pasangan calon Dr.H Anton Achmad Saragih dan Benny Gusman Sinaga dinyatakan sebagai pemenang pilkada Kabupaten Simalungun tahun 2024. Pasangan ini memperoleh 227.725 suara sedangkan Radiapoh Azi memperoleh 208.299 suara.

Pemungutan dan perhitungan suara di 2007 TPS telah selesai dilakukan. Menurut pusat tabulasi data Anton-Benny berdasarkan dokumen C hasil yang diserahkan oleh para saksi Paslon nomor urut 1, maka Paslon Anton-Benny dinyatakan sebagai pemenang pilkada dengan 52,23% dan RHS-AZI 47,77%.

Menurut Silverius Bangun SE, MSi, selaku Penanggung Jawab Badan Komunikasi dan Informasi Tim Pemenangan Anton-Benny ketika dikonfirmasi menyatakan bahwa real count ini adalah perhitungan pasti tanpa margin eror. Karena berdasarkan dokumen resmi dari setiap TPS.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Real Count ini adalah perhitungan pasti tanpa margin eror karena berdasarkan dokumen resmi dari setiap TPS”, tegas Bangun, Sabtu (30/11-2024).

Hasil real count tersebut juga sama dengan rilis quick count yang disampaikan oleh Muhammad Farhan dari Lingkaran Survey Indonesia pada, Rabu (27/11) lalu yang menyatakan kemenangan Paslon Anton-Benny dengan 52,4% atas Radiapoh Azi Pangaribuan dengan 47,6%.

“Kami mengucapkan terimakasih kepada masyarakat kabupaten Simalungun atas suksesnya pilkada Simalungun. Pilkada sudah selesai dan kami mengharapkan kontribusi positif untuk mensukseskan pemerintahan Simalungun kedepannya”, ucap Silverius Bangun.

Bapak Haji Anton dan Benny Gusman Sinaga siap mengemban amanah ini dan akan menjadikan visi : Bersama Semangat Baru menuju Simalungun Maju menjadi pegangan kesuksesan Simalungun kedepan.

“Hasil real count ini tidak akan berbeda dengan hasil penetapan KPUD Kabupaten Simalungun meskipun begitu sebagai pasangan calon yang taat akan azas dan etika maka kami akanenunggu penetapan dari pleno rekapitulasi KPUD Kabupaten Simalungun”, ujar Silverius Bangun.

Dan saat ini tahapan pilkada Kabupaten Simalungun adalah proses rekapitulasi perhitungan suara ditingkat kecamatan. Pleno tingkat kecamatan dijadwalkan akan berakhir pada 1 Desember 2024.

Pleno kabupaten Simalungun sendiri dilaksanakan selambat-lambatnya pada tanggal 15 Desember 2024.(S.Hadi Purba)

Berita Terkait

Polri Hadir untuk Masyarakat: Satlantas Polres Simalungun Sigap Bantu Bus Mogok dan Gelar Operasi Keselamatan Toba 2025
Wujudkan Polri Peduli, Satlantas Polres Simalungun Gelar “Minggu Kasih” dengan Bagikan Makan Siang Gratis
Polres Simalungun Gelar Pisah Sambut Jabatan, Sejumlah Perwira Berganti Posisi
Sat Reskrim Polres Simalungun Grebek Lokasi Tambang Pasir di Perdagangan Diduga Ilegal, Aktivitas Telah Dihentikan
Sat Reskrim Polres Simalungun Selidiki Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan I
Lapas Narkotika Pematang Siantar Gelar Razia Rutin untuk Tingkatkan Kamtib
Satlantas Polres Simalungun: Arus Lalu Lintas Menjelang Tahun Baru 2025 Terpantau Lancar
Kapolres Simalungun Dampingi Kapolda Sumut Tinjau Pos Pelayanan Operasi Lilin Toba 2024 di Parapat

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 10:20

Rakernis BPHN Tahun 2025: Optimalisasi Kinerja dengan Teknologi Informasi Menuju Masyarakat Sadar Hukum

Rabu, 12 Februari 2025 - 04:17

Rutan Perempuan Medan Siap Operasikan INKOPASINDO, Guna Optimalisasi Pelayanan Pada Warga Binaan

Rabu, 12 Februari 2025 - 01:30

Dandenpom I/5 Medan Hadiri Thaipusam, Wujud Nyata Dukungan terhadap Keberagaman

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:41

Kanwil Kementerian Hukum Kalteng Kukuhkan Pejabat Baru, Perkuat Profesionalisme dan Integritas

Selasa, 11 Februari 2025 - 06:03

Cair Cair Cair, Lapas Kelas IIA Pancur Batu Gelar Panen Raya Ikan Mas 500 Kg

Selasa, 11 Februari 2025 - 05:49

Lapas Perempuan Bandung Jalin Kerja Sama dengan UPTD Pengelolaan Sampah untuk Lingkungan Berkelanjutan

Selasa, 11 Februari 2025 - 00:17

Laporan Perzinahan Diduga Berjalan Ditempat, Danpomdam I BB Bungkam Dikonfirmasi Wartawan ?

Senin, 10 Februari 2025 - 22:45

Tidak Terima Ditetapkan Sebagai Tersangka ER CS Ajak Oknum Mahasiswa Unjuk Rasa Di Polrestabes Medan

Berita Terbaru