Rutan Tarutung Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual

REDAKSI MEDAN

Selasa, 18 Februari 2025 - 06:59

508 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tarutung

Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Tarutung mengikuti kegiatan pengarahan dari Direktur Jenderal Pemasyarakatan. Kegiatan ini diikuti secara virtual melalui aplikasi zoom yang diikuti oleh Kepala Rutan Tarutung, Evan Yudha Putra Sembiring, beserta para pejabat struktural dan staf, Senin (17/02).

Dalam pengarahan tersebut, Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi, menekankan pentingnya mendukung Asta Cita Presiden serta 13 akselerasi program Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan. Beliau juga menyampaikan menegaskan untuk seluruh Ka-UPT Pemasyarakatan dapat memberantas yang namanya Halinar di Lapas dan Rutan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjutnya, Ketahanan pangan Lapas dan Rutan yang harus dioptimalkan semaksimal mungkin dengan menggunakan lahan kosong yang tersedia. Ditjenpas juga menekankan terkait pendayagunaan Warga Binaan dengan program UMKM dengan menyiapkan UMKM unggulan dan Ka-UPT mampu menjalin Kerjasama terkait promosi hasil karya warga binaan.

Rutan Tarutung terus berkomitmen untuk mendukung kebijakan dan arahan yang diberikan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan dengan meningkatkan pelayanan dan pembinaan bagi WBP. Melalui pengarahan ini, diharapkan seluruh jajaran Rutan Tarutung dapat semakin memahami dan mengimplementasikan kebijakan serta program strategis demi mewujudkan pemasyarakatan yang lebih baik dan profesional.(AVID/ril)

Berita Terkait

HOAKS Daur Ulang! Isu Lama soal Narkoba di Lapas I Medan Digoreng untuk Kepentingan Tertentu
Kanwil Ditjenpas Jawa Barat Gelar Bazar Tebus Murah Sembako untuk Keluarga Warga Binaan di LPP Bandung.
Tokoh Adat Papua Datangi Pos TNI Meminta Bendera Merah Putih Untuk Dikibarkan
Oknum PNS Bea Cukai Diduga Gunakan Akte Ceria Palsu, istri Sah Tuntut Pemecatan
Rutan Perempuan Medan Intensifkan Razia Rutin, Tegakkan Pesan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan
Berbagai Manfaat Dapat Dirasakan Masyarakat dan Pemerintah Dari Pembangunan KDM CitraLand
Sudah Bangun Jalan, Malah Tak Dikasi Lewat, PT Jui Shin Terduga Menjadi Korban Mafia..!! Acai Suruh Orang Portal Jalan, Masyarakat Kecewa Tak Bisa Melintas
Bantahan Terdakwa Keluar Dari Substansi Perkara

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 16:04

HOAKS Daur Ulang! Isu Lama soal Narkoba di Lapas I Medan Digoreng untuk Kepentingan Tertentu

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:19

Kanwil Ditjenpas Jawa Barat Gelar Bazar Tebus Murah Sembako untuk Keluarga Warga Binaan di LPP Bandung.

Jumat, 21 Maret 2025 - 06:49

Tokoh Adat Papua Datangi Pos TNI Meminta Bendera Merah Putih Untuk Dikibarkan

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:14

Rutan Perempuan Medan Intensifkan Razia Rutin, Tegakkan Pesan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:33

Berbagai Manfaat Dapat Dirasakan Masyarakat dan Pemerintah Dari Pembangunan KDM CitraLand

Senin, 17 Maret 2025 - 17:20

Sudah Bangun Jalan, Malah Tak Dikasi Lewat, PT Jui Shin Terduga Menjadi Korban Mafia..!! Acai Suruh Orang Portal Jalan, Masyarakat Kecewa Tak Bisa Melintas

Senin, 17 Maret 2025 - 15:18

Bantahan Terdakwa Keluar Dari Substansi Perkara

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:42

Rutan Perempuan Medan Gelar Razia Rutin, Pastikan Blok Hunian Bebas Halinar

Berita Terbaru